KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Djarum Foundation mulai menggelar program pelatihan bagi para mahasiswa penerima program Djarum Beasiswa Plus yang biasa disebut Beswan Djarum untuk angkatan 2021/2022. Program pelatihan bertajuk Leadership Development Beswan Djarum 2021/2022 tersebut diikuti oleh 520 mahasiswa dari 90 universitas penerima program Djarum Beasiswa Plus. Galuh Paskamagma, Program Associate Bakti Pendidikan Djarum Foundation berharap, setelah para mahasiswa mengikuti program kepemimpinan tersebut bisa memiliki pola pikir berkembang atau growth mindset untuk bisa bertahan di tengah persoalan yang makin kompleks ke depannya.
Djarum Foundation Gelar Program Pelatihan Penerima Beasiswa Djarum
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Djarum Foundation mulai menggelar program pelatihan bagi para mahasiswa penerima program Djarum Beasiswa Plus yang biasa disebut Beswan Djarum untuk angkatan 2021/2022. Program pelatihan bertajuk Leadership Development Beswan Djarum 2021/2022 tersebut diikuti oleh 520 mahasiswa dari 90 universitas penerima program Djarum Beasiswa Plus. Galuh Paskamagma, Program Associate Bakti Pendidikan Djarum Foundation berharap, setelah para mahasiswa mengikuti program kepemimpinan tersebut bisa memiliki pola pikir berkembang atau growth mindset untuk bisa bertahan di tengah persoalan yang makin kompleks ke depannya.