JAKARTA. Realisasi penerimaan pajak daerah DKI Jakarta hingga akhir bulan November baru mencapai 74,75%. Ini setara dengan Rp 24,3 triliun dari total target penerimaan pajak daerah tahun 2014 sebesar Rp 32,5 triliun. Rendahnya realisasi hingga sebulan menjelang pergantian tahun membuat Pemerintah Provinsi DKI Jakarta realistis. DKI memproyeksikan penerimaan pajak tahun ini hanya mencapai 85% dari target. Kepala Dinas Pelayanan Pajak DKI Jakarta, Iwan Setiawandi mengakui penerimaan pajak DKI Jakarta gagal memenuhi target hingga akhir tahun 2014.
DKI proyeksikan penerimaan pajak 2014 maksimal 85%
JAKARTA. Realisasi penerimaan pajak daerah DKI Jakarta hingga akhir bulan November baru mencapai 74,75%. Ini setara dengan Rp 24,3 triliun dari total target penerimaan pajak daerah tahun 2014 sebesar Rp 32,5 triliun. Rendahnya realisasi hingga sebulan menjelang pergantian tahun membuat Pemerintah Provinsi DKI Jakarta realistis. DKI memproyeksikan penerimaan pajak tahun ini hanya mencapai 85% dari target. Kepala Dinas Pelayanan Pajak DKI Jakarta, Iwan Setiawandi mengakui penerimaan pajak DKI Jakarta gagal memenuhi target hingga akhir tahun 2014.