JAKARTA. Dollar AS tertunduk di hadapan dollar Kanada meski disokong oleh data ekonomi Amerika Serikat (AS).Mengutip Bloomberg, Jumat (24/2) pasangan USD/CAD tergerus 0,11% ke level 1,3091 dibanding sehari sebelumnya.Wahyu Tribowo Laksono, Analis PT Central Capital Futures mengatakan, dollar AS sebenarnya didukung angka indeks Consumer Sentiment AS bulan Februari di level 96,3 yang melebihi proyeksi level 96 serta angka sebelumnya 95,7.
Dollar AS tunduk di hadapan dollar Kanada
JAKARTA. Dollar AS tertunduk di hadapan dollar Kanada meski disokong oleh data ekonomi Amerika Serikat (AS).Mengutip Bloomberg, Jumat (24/2) pasangan USD/CAD tergerus 0,11% ke level 1,3091 dibanding sehari sebelumnya.Wahyu Tribowo Laksono, Analis PT Central Capital Futures mengatakan, dollar AS sebenarnya didukung angka indeks Consumer Sentiment AS bulan Februari di level 96,3 yang melebihi proyeksi level 96 serta angka sebelumnya 95,7.