KONTAN.CO.ID - MAINE. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump telah memerintahkan militer AS untuk memindahkan 9.500 tentara dari Jerman. Langkah Trump yang kemungkinan akan meningkatkan kekhawatiran di Eropa tentang komitmen AS ke benua Eropa. Reuters melaporkan, langkah ini akan mengurangi jumlah pasukan AS di Jerman menjadi 25.000 orang, dari 34.500 personel yang saat ini ada. Seorang pejabat senior AS yang tidak mau disebut identitasnya kepada Reuters mengatakan, kebijakan itu adalah hasil dari berbulan-bulan kerja oleh perwira militer top Amerika, Jenderal Mark Milley, ketua kepala staf gabungan, dan tidak ada hubungannya dengan ketegangan antara Trump dan Jerman.
Donald Trump tarik 9.500 tentara AS dari Jerman, hubungan AS-Jerman memburuk?
KONTAN.CO.ID - MAINE. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump telah memerintahkan militer AS untuk memindahkan 9.500 tentara dari Jerman. Langkah Trump yang kemungkinan akan meningkatkan kekhawatiran di Eropa tentang komitmen AS ke benua Eropa. Reuters melaporkan, langkah ini akan mengurangi jumlah pasukan AS di Jerman menjadi 25.000 orang, dari 34.500 personel yang saat ini ada. Seorang pejabat senior AS yang tidak mau disebut identitasnya kepada Reuters mengatakan, kebijakan itu adalah hasil dari berbulan-bulan kerja oleh perwira militer top Amerika, Jenderal Mark Milley, ketua kepala staf gabungan, dan tidak ada hubungannya dengan ketegangan antara Trump dan Jerman.