KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi covid-19 yang belum tertuntaskan mengharuskan industri fintech untuk mengembangkan Usaha Kecil Menengah (UKM). Pasalnya, Menteri Riset dan Teknologi Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro menyebutkan, sejak pandemi UKM menjadi fokus utama untuk dikembangkan, Menurutnya, 95% UKM dapat bertahan enam bulan dengan penghasilan yang turun signifikan. Oleh karenanya, ia mendorong fintech P2P Lending untuk mendukung pertumbuhan UKM secara digital. “Bagaimanapun, pertumbuhan UMKM harus digarap dengan kehati-hatian oleh P2P Lending. Kita juga tidak ingin nantinya P2P Lending menciptakan NPL yang besar,” ujar Bambang. Baca Juga: Laris diburu investor, Bank Mandiri (BMRI) pasang target baru penjualan ORI017
Dorong pertumbuhan UMKM, fintech P2P lending gencar salurkan pinjaman dana
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi covid-19 yang belum tertuntaskan mengharuskan industri fintech untuk mengembangkan Usaha Kecil Menengah (UKM). Pasalnya, Menteri Riset dan Teknologi Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro menyebutkan, sejak pandemi UKM menjadi fokus utama untuk dikembangkan, Menurutnya, 95% UKM dapat bertahan enam bulan dengan penghasilan yang turun signifikan. Oleh karenanya, ia mendorong fintech P2P Lending untuk mendukung pertumbuhan UKM secara digital. “Bagaimanapun, pertumbuhan UMKM harus digarap dengan kehati-hatian oleh P2P Lending. Kita juga tidak ingin nantinya P2P Lending menciptakan NPL yang besar,” ujar Bambang. Baca Juga: Laris diburu investor, Bank Mandiri (BMRI) pasang target baru penjualan ORI017