KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertanian (Kementan) terus melakukan pengembangan pertanian dengan menjalankan beragam program dan terobosan, salah satunya program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services Programm (Program YESS) melalui koordinasi dan sinkronisasi menuju harmonisasi jajaran pusat dengan daerah. Kepala Pusat Pendidikan Pertanian BPPSDMP Kementan (Pusdiktan) Idha Widi Arsanti menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasihnya atas dukungan yang telah diberikan oleh pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu atas jalannya Program YESS. Hal ini disampaikan dalam pertemuan audiensi bersama Bupati Tanbu di Kantor Bupati Tanah Bumbu, kalimantan selatan pekan lalu.
Dorong Regenerasi Petani, Kementan Jalin Kerjasama dengan Tanah Bumbu, Kalsel
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pertanian (Kementan) terus melakukan pengembangan pertanian dengan menjalankan beragam program dan terobosan, salah satunya program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services Programm (Program YESS) melalui koordinasi dan sinkronisasi menuju harmonisasi jajaran pusat dengan daerah. Kepala Pusat Pendidikan Pertanian BPPSDMP Kementan (Pusdiktan) Idha Widi Arsanti menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasihnya atas dukungan yang telah diberikan oleh pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu atas jalannya Program YESS. Hal ini disampaikan dalam pertemuan audiensi bersama Bupati Tanbu di Kantor Bupati Tanah Bumbu, kalimantan selatan pekan lalu.