NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) naik ke rekor tertinggi dan sukses mengantar Dow Jones Industrial Average ke level 14.000, kenaikan tertinggi untuk pertama kalinya dalam lima tahun. Kenaikan ini didukung laporan pekerjaan di AS, termasuk juga laporan kinerja industri manufaktur yang sukses mendongkrak kinerja saham AS. Hampir semua atau 10 kelompok industri dalam Indeks 500 Standard & Poor naik. Saham keuangan juga naik 1,4% karena bank sentral Amerika Serikat menguat 3,5%.
Dow Jones naik ke level tertinggi dalam lima tahun
NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS) naik ke rekor tertinggi dan sukses mengantar Dow Jones Industrial Average ke level 14.000, kenaikan tertinggi untuk pertama kalinya dalam lima tahun. Kenaikan ini didukung laporan pekerjaan di AS, termasuk juga laporan kinerja industri manufaktur yang sukses mendongkrak kinerja saham AS. Hampir semua atau 10 kelompok industri dalam Indeks 500 Standard & Poor naik. Saham keuangan juga naik 1,4% karena bank sentral Amerika Serikat menguat 3,5%.