KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Bjb berhasil mencatatkan pertumbuhan simpanan nasabah. Hingga Maret 2022, dana pihak ketiga (DPK) Bank Bjb mencapai Rp 128,3 triliun. Deputy Corporate Secretary Bank Bjb Devi Fajar Nugraha mengatakan, DPK Bank Bjb meningkat 15,9% dibandingkan realisasi tahun sebelumnya. Bahkan tumbuh di atas rata - rata industri perbankan di level 12,1%. "Bank Bjb juga meraup laba sebesar Rp 738 miliar atau tumbuh 28,6% secara tahunan. Hal ini salah satunya berkat kenaikan fee based income dari yang juga tumbuh 43,7% yoy menjadi Rp 372 miliar," kata Devi, dikutip dari laman resmi perseroan, Rabu (1/6).
DPK Bank Bjb Mencapai Rp 128,3 Triliun hingga Kuartal I
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Bjb berhasil mencatatkan pertumbuhan simpanan nasabah. Hingga Maret 2022, dana pihak ketiga (DPK) Bank Bjb mencapai Rp 128,3 triliun. Deputy Corporate Secretary Bank Bjb Devi Fajar Nugraha mengatakan, DPK Bank Bjb meningkat 15,9% dibandingkan realisasi tahun sebelumnya. Bahkan tumbuh di atas rata - rata industri perbankan di level 12,1%. "Bank Bjb juga meraup laba sebesar Rp 738 miliar atau tumbuh 28,6% secara tahunan. Hal ini salah satunya berkat kenaikan fee based income dari yang juga tumbuh 43,7% yoy menjadi Rp 372 miliar," kata Devi, dikutip dari laman resmi perseroan, Rabu (1/6).