KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat RI (DPR RI) masih belum memberikan restu kepada Kementerian Agama (Kemnag) untuk menaikan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH) di tahun ini. Alhasil, Panitia Kerja BPIH yang terdiri dari Kementerian Agama dan Komisi VIII masih menghitung ulang BPIH di tahun ini. Wakil Ketua Komisi VII DPR RI sekaligus Ketua Panja BPIH, Noor Achmad menjelaskan pihaknya masih akan menyisir kebutuhan harga 23 komponen haji di tahun ini. Misalnya rasionalisasi terkait dengan biaya transportasi dan jumlah makan jemaah.
DPR kaji alternatif opsi ketimbang menaikkan biaya haji
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat RI (DPR RI) masih belum memberikan restu kepada Kementerian Agama (Kemnag) untuk menaikan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH) di tahun ini. Alhasil, Panitia Kerja BPIH yang terdiri dari Kementerian Agama dan Komisi VIII masih menghitung ulang BPIH di tahun ini. Wakil Ketua Komisi VII DPR RI sekaligus Ketua Panja BPIH, Noor Achmad menjelaskan pihaknya masih akan menyisir kebutuhan harga 23 komponen haji di tahun ini. Misalnya rasionalisasi terkait dengan biaya transportasi dan jumlah makan jemaah.