KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi VIII DPR meminta kepastian dana untuk rencana pembelian gedung layanan haji di Arab Saudi. "Carikan sumber keuangan yang sama sekali tidak menyalahkan aturan," ujar Wakil Ketua Komisi VIII Ace Hasan Syadzily saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (Dirjen PHU) Kementerian Agama, Kamis (22/11). Sebelumnya, Dirjen PHU berencana membeli gedung untuk pusat layanan haji dan umrah di Arab Saudi. Pembelian tersebut menggunakan efisiensi dana.
DPR meminta kepastian dana pembelian gedung haji di Arab saudi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi VIII DPR meminta kepastian dana untuk rencana pembelian gedung layanan haji di Arab Saudi. "Carikan sumber keuangan yang sama sekali tidak menyalahkan aturan," ujar Wakil Ketua Komisi VIII Ace Hasan Syadzily saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (Dirjen PHU) Kementerian Agama, Kamis (22/11). Sebelumnya, Dirjen PHU berencana membeli gedung untuk pusat layanan haji dan umrah di Arab Saudi. Pembelian tersebut menggunakan efisiensi dana.