KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dewan perwakilan rakyat (DPR) telah memberikan pandangan terhadap kerangka ekonomi dan pokok-pokok kebijakan fiskal (KEM PPKF) Tahun Anggaran 2019 dalam sidang paripurna di Gedung DPR RI, Kamis (24/5). Berdasarkan rapat tersebut, 10 fraksi menyetujui agar kerangka ekonomi tersebut dibawa ke tahap yang lebih lanjut. Di antaranya, PDI-Perjuangan, Partai Golkar, Partai Demokrat,PAN, PKB, PKS, PPP, Partai Nasdem, dan Partai Hanura. "Kami menyetujui untuk membahas lebih lanjut mengeni kerangka ekonomi makro dan pokok-pokok kebijakan fiskal sebagai pendahuluan RAPBN 2019," kata Adisatrya Suryo Sulisto, juru bicara PDI-P di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis (24/5).
DPR sepakat kerangka ekonomi makro dibahas lebih lanjut
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dewan perwakilan rakyat (DPR) telah memberikan pandangan terhadap kerangka ekonomi dan pokok-pokok kebijakan fiskal (KEM PPKF) Tahun Anggaran 2019 dalam sidang paripurna di Gedung DPR RI, Kamis (24/5). Berdasarkan rapat tersebut, 10 fraksi menyetujui agar kerangka ekonomi tersebut dibawa ke tahap yang lebih lanjut. Di antaranya, PDI-Perjuangan, Partai Golkar, Partai Demokrat,PAN, PKB, PKS, PPP, Partai Nasdem, dan Partai Hanura. "Kami menyetujui untuk membahas lebih lanjut mengeni kerangka ekonomi makro dan pokok-pokok kebijakan fiskal sebagai pendahuluan RAPBN 2019," kata Adisatrya Suryo Sulisto, juru bicara PDI-P di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis (24/5).