KONTAN.CO.ID - Usai Vagabond di Netflix, Lee Seung Gi akan membintangi drama Korea terbaru Mouse di tvN. Drama Korea terbaru Lee Seung Gi ini akhirnya menambah deretan pemerannya. Beberapa waktu lalu, drama Korea terbaru Mouse menggandeng aktris Park Joo Hyun. Aktris muda pendatang baru yang bersinar berkat perannya di serial Extracurricular Netflix. Kini, deretan pemeran drama Korea terbaru Mouse semakin panjang. Drakor Mouse juga akan dibintangi oleh Kyung Soo Jin, Ahn Jae Wook, P.O dari grup Block B, Lee He Joon, dan Kim Jung Nan.
Drakor terbaru Lee Seung Gi tambah 6 pemeran, ada Park Joo Hyun dari Extracurricular
KONTAN.CO.ID - Usai Vagabond di Netflix, Lee Seung Gi akan membintangi drama Korea terbaru Mouse di tvN. Drama Korea terbaru Lee Seung Gi ini akhirnya menambah deretan pemerannya. Beberapa waktu lalu, drama Korea terbaru Mouse menggandeng aktris Park Joo Hyun. Aktris muda pendatang baru yang bersinar berkat perannya di serial Extracurricular Netflix. Kini, deretan pemeran drama Korea terbaru Mouse semakin panjang. Drakor Mouse juga akan dibintangi oleh Kyung Soo Jin, Ahn Jae Wook, P.O dari grup Block B, Lee He Joon, dan Kim Jung Nan.