KONTAN.CO.ID - Drama Korea The King: Eternal Monarch tidak akan tayang hari ini, Jumat (29/5). Sebuah sumber dari SBS, Kamis (28/5/2020), berbagi bahwa drama yang dibintangi Lee Min Ho itu bakal digantikan sementara oleh film Hollywood yang dirilis pada 2011, Contagion. "Melalui Contagion, kami akan melihat bagaimana umat manusia berurusan dengan virus dan meningkatkan kesadaran (tentang Covid-19)," ujar sumber itu. Ia menambahkan, krisis sedang meningkat sekali lagi karena jumlah pasien Covid-19 yang baru dikonfirmasi telah melonjak dua hari berturut-turut di Korea. "Mencapai lebih dari 70 pasien (dalam sehari) untuk pertama kalinya dalam hampir dua bulan," ujar si sumber. Baca Juga: FIlm terlaris Jackie Chan, penggemar setia wajib nonton
Drama Korea The King: Internal Monarch tidak tayang hari ini, kenapa?
KONTAN.CO.ID - Drama Korea The King: Eternal Monarch tidak akan tayang hari ini, Jumat (29/5). Sebuah sumber dari SBS, Kamis (28/5/2020), berbagi bahwa drama yang dibintangi Lee Min Ho itu bakal digantikan sementara oleh film Hollywood yang dirilis pada 2011, Contagion. "Melalui Contagion, kami akan melihat bagaimana umat manusia berurusan dengan virus dan meningkatkan kesadaran (tentang Covid-19)," ujar sumber itu. Ia menambahkan, krisis sedang meningkat sekali lagi karena jumlah pasien Covid-19 yang baru dikonfirmasi telah melonjak dua hari berturut-turut di Korea. "Mencapai lebih dari 70 pasien (dalam sehari) untuk pertama kalinya dalam hampir dua bulan," ujar si sumber. Baca Juga: FIlm terlaris Jackie Chan, penggemar setia wajib nonton