SINGAPURA. Harga minyak hari ini stagnan di sekitar US$ 88 per barrel setelah anjlok 4,1% kemarin. Data dari Zona Euro dan China yang jelek meningkatkan kecemasan soal perlambatan ekonomi yang akan menyurutkan permintaan minyak. Harga kontrak minyak light sweet di bursa NYMEX naik 5 sen ke US$ 88,19 per barrel pukul 07.13 WIB. Kemarin, harga si emas hitam ini anjlok US$ 3,75 ke level US$ 88,14, terlemah dalam dua bulan. Harga minyak sudah lebih murah 11% tahun ini. Ada dua faktor fundamental yang mempengaruhi pelemahan harga minyak.
Dua faktor yang bikin harga minyak jeblok
SINGAPURA. Harga minyak hari ini stagnan di sekitar US$ 88 per barrel setelah anjlok 4,1% kemarin. Data dari Zona Euro dan China yang jelek meningkatkan kecemasan soal perlambatan ekonomi yang akan menyurutkan permintaan minyak. Harga kontrak minyak light sweet di bursa NYMEX naik 5 sen ke US$ 88,19 per barrel pukul 07.13 WIB. Kemarin, harga si emas hitam ini anjlok US$ 3,75 ke level US$ 88,14, terlemah dalam dua bulan. Harga minyak sudah lebih murah 11% tahun ini. Ada dua faktor fundamental yang mempengaruhi pelemahan harga minyak.