KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Malaysia mendapat pukulan lagi dalam perhelatan Piala AFF Suzuki 2020 di Singapura, setelah dua pemain lagi dari skuad mereka dinyatakan positif COVID-19. Pelatih kepala Tan Cheng Hoe mengatakan bahwa kedua pemain itu adalah pemain sayap Akhyar Rashid, yang dinobatkan sebagai man of the match pada pertandingan pembukaan Grup B melawan Kamboja pada hari Senin, dan bek Quentin Cheng. “Tentu saja, Akhyar bermain sangat baik di pertandingan sebelumnya, tetapi karena dinyatakan positif COVID-19, dia tidak bisa bermain sore ini,” katanya saat konferensi pers menyusul kemenangan 4-0 Malaysia atas Laos di Stadion Bishan.
Dua lagi pemain skuad Piala Suzuki Malaysia dinyatakan positif COVID-19
KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Malaysia mendapat pukulan lagi dalam perhelatan Piala AFF Suzuki 2020 di Singapura, setelah dua pemain lagi dari skuad mereka dinyatakan positif COVID-19. Pelatih kepala Tan Cheng Hoe mengatakan bahwa kedua pemain itu adalah pemain sayap Akhyar Rashid, yang dinobatkan sebagai man of the match pada pertandingan pembukaan Grup B melawan Kamboja pada hari Senin, dan bek Quentin Cheng. “Tentu saja, Akhyar bermain sangat baik di pertandingan sebelumnya, tetapi karena dinyatakan positif COVID-19, dia tidak bisa bermain sore ini,” katanya saat konferensi pers menyusul kemenangan 4-0 Malaysia atas Laos di Stadion Bishan.