KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kedatangan jamaah haji asal Indonesia sudah memasuki minggu ke-2 di Tanah Suci, Mekkah, Saudi Arabia. Sebagian besar jamaah dari Indonesia sudah berada di Madinah sebagai bagian gelombang satu. Di Madinah, aktivitas ibadah jamaah haji dipusatkan di masjidil Nabawi. Namun sayangnya, banyak jamaah haji asal Indonesia yang tidak memperhatikan hal-hal penting yang sudah diingatkan sebelum keberangkatan ke Tanah Suci. Baca Juga: Pertamina siapkan 10 juta liter avtur untuk memenuhi kebutuhan musim haji di Sumut
Duh, jamaah haji asal Indonesia sering lupa pakai alas kaki
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kedatangan jamaah haji asal Indonesia sudah memasuki minggu ke-2 di Tanah Suci, Mekkah, Saudi Arabia. Sebagian besar jamaah dari Indonesia sudah berada di Madinah sebagai bagian gelombang satu. Di Madinah, aktivitas ibadah jamaah haji dipusatkan di masjidil Nabawi. Namun sayangnya, banyak jamaah haji asal Indonesia yang tidak memperhatikan hal-hal penting yang sudah diingatkan sebelum keberangkatan ke Tanah Suci. Baca Juga: Pertamina siapkan 10 juta liter avtur untuk memenuhi kebutuhan musim haji di Sumut