KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) mengaku siap mendukung kebutuhan listrik bagi industri smelter. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama PLN Sripeni Inten bilang pihaknya siap mendukung penyediaan listrik bagi smelter dengan melakukan upaya terbaik. "PLN siap dipenalti jika tidak siap, tapi industri smelter juga harus sama-sama berkomitmen," ungkap Sripeni di Kantor Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan ESDM, Jumat (20/12).
Dukung infrastruktur listrik smelter, PLN siap kena penalti jika dinilai tidak siap
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) mengaku siap mendukung kebutuhan listrik bagi industri smelter. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama PLN Sripeni Inten bilang pihaknya siap mendukung penyediaan listrik bagi smelter dengan melakukan upaya terbaik. "PLN siap dipenalti jika tidak siap, tapi industri smelter juga harus sama-sama berkomitmen," ungkap Sripeni di Kantor Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan ESDM, Jumat (20/12).