KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pakar Digital, Anthony Leong, menyatakan dukungannya terhadap rencana Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) untuk menutup permanen platform media sosial yang masih menampilkan konten pornografi dan judi online. Anthony, yang juga Direktur PoliEco Digital Insights Institute (PEDAS), menyebut langkah ini sebagai tindakan positif yang layak diapresiasi demi kebaikan bangsa. "Sebuah langkah yang harus diapresiasi karena dampak dari konten pornografi dan judi online merusak bangsa ini. Pornografi merusak sel-sel otak bagi remaja dan anak-anak bahkan lebih parah dari narkoba, sedangkan judi online memberi banyak dampak negatif secara psikologis, fisik, dan sosial," ujar Anthony dalam keterangannya, Jumat (14/6).
Dukung Kominfo Tutup Media Sosial yang Tampilkan Konten Pornografi dan Judi Online
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pakar Digital, Anthony Leong, menyatakan dukungannya terhadap rencana Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) untuk menutup permanen platform media sosial yang masih menampilkan konten pornografi dan judi online. Anthony, yang juga Direktur PoliEco Digital Insights Institute (PEDAS), menyebut langkah ini sebagai tindakan positif yang layak diapresiasi demi kebaikan bangsa. "Sebuah langkah yang harus diapresiasi karena dampak dari konten pornografi dan judi online merusak bangsa ini. Pornografi merusak sel-sel otak bagi remaja dan anak-anak bahkan lebih parah dari narkoba, sedangkan judi online memberi banyak dampak negatif secara psikologis, fisik, dan sosial," ujar Anthony dalam keterangannya, Jumat (14/6).