JAKARTA. Dukungan pembiayaan sektor produksi pangan digeber. Sebanyak 19 bank rekanan pada 2017 ini meningkatkan penyaluran kredit pada sektor pertanian, buruh dan hutan menjadi Rp 260 triliun.Peningkatan kedua, dilakukan terhadap asuransi tani. Pemerintah meningkatkan asuransi tani menjadi Rp 180 miliar atau meningkat 64,88% dari besaran sebelumnya. Peningkatan ketiga, dilakukan terhadap asuransi usaha ternak sapi, premi dan jumlah sapi terlindungi yang dinaikkan 238,42% menjadi Rp 27 miliar dan 120 ribu ekor sapi.Peningkatan keempat dilakukan terhadap penjaminan KUR sektor pertanian sebesar 5,44% menjadi Rp 9,9 triliun atau naik 5,44% dari sebelumnya. Muliaman Hadad, Ketua Dewan Komusioner OJK berharap, peningkatan dukungan tersebut bisa membantu pembiayaan sektor pangan khususnya pada sebelas komoditas utama pangan.
Dukungan pembiayaan produksi pangan digeber
JAKARTA. Dukungan pembiayaan sektor produksi pangan digeber. Sebanyak 19 bank rekanan pada 2017 ini meningkatkan penyaluran kredit pada sektor pertanian, buruh dan hutan menjadi Rp 260 triliun.Peningkatan kedua, dilakukan terhadap asuransi tani. Pemerintah meningkatkan asuransi tani menjadi Rp 180 miliar atau meningkat 64,88% dari besaran sebelumnya. Peningkatan ketiga, dilakukan terhadap asuransi usaha ternak sapi, premi dan jumlah sapi terlindungi yang dinaikkan 238,42% menjadi Rp 27 miliar dan 120 ribu ekor sapi.Peningkatan keempat dilakukan terhadap penjaminan KUR sektor pertanian sebesar 5,44% menjadi Rp 9,9 triliun atau naik 5,44% dari sebelumnya. Muliaman Hadad, Ketua Dewan Komusioner OJK berharap, peningkatan dukungan tersebut bisa membantu pembiayaan sektor pangan khususnya pada sebelas komoditas utama pangan.