KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) tengah berupaya memangkas izin perikanan menjadi lebih singkat. Hal ini sejalan dengan instruksi Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Nantinya perizinan di KKP diharapkan bisa diselesaikan dalam satu jam saja. Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengatakan, dalam memangkas perizinan di sektor perikanan, KKP membangun komunikasi terbuka dengan para stakeholder seperti nelayan, pengusaha perikanan dan pembudidaya perikanan. Baca Juga: Edhy Prabowo ajak kepala daerah berantas stunting dengan tingkatkan konsumsi ikan
Edhy Prabowo janji segera tuntaskan pemangkasan perizinan di sektor perikanan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) tengah berupaya memangkas izin perikanan menjadi lebih singkat. Hal ini sejalan dengan instruksi Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Nantinya perizinan di KKP diharapkan bisa diselesaikan dalam satu jam saja. Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengatakan, dalam memangkas perizinan di sektor perikanan, KKP membangun komunikasi terbuka dengan para stakeholder seperti nelayan, pengusaha perikanan dan pembudidaya perikanan. Baca Juga: Edhy Prabowo ajak kepala daerah berantas stunting dengan tingkatkan konsumsi ikan