NEW YORK. Saham-saham di Amerika Serikat menanjak, mengakhiri penurunan selama lima hari penuh indeks Standard & Poor’s 500. Pelaku pasar berspekulasi China akan mengumumkan kebijakan stimulus. Di dalam negeri, meski ekonomi AS melemah di kuartal dua, namun klaim pengangguran AS turun melebihi perkiraan. Indeks S&P melaju 0,3% ke 1.437,12 pada pukul 10.24 pagi waktu New York. Indeks Dow Jones naik 19,25 poin atau 0,1% ke 13.432,76. “Kemungkinan akan lebih banyak stimulus China it u nyata. Ini memberikan harapan bagi pasar,” kata Peter Jankovskis, Fund Manager di Oakbrook Investments.
Efek China jadi obat kuat bagi Wall Street
NEW YORK. Saham-saham di Amerika Serikat menanjak, mengakhiri penurunan selama lima hari penuh indeks Standard & Poor’s 500. Pelaku pasar berspekulasi China akan mengumumkan kebijakan stimulus. Di dalam negeri, meski ekonomi AS melemah di kuartal dua, namun klaim pengangguran AS turun melebihi perkiraan. Indeks S&P melaju 0,3% ke 1.437,12 pada pukul 10.24 pagi waktu New York. Indeks Dow Jones naik 19,25 poin atau 0,1% ke 13.432,76. “Kemungkinan akan lebih banyak stimulus China it u nyata. Ini memberikan harapan bagi pasar,” kata Peter Jankovskis, Fund Manager di Oakbrook Investments.