KONTAN.CO.ID - Harga Bitcoin sempat turun ke level US$ 22.000 menyusul guncangan dari keputusan Tesla milik Elon Musk melepas Bitcoin senilai US$ 936 juta dari neraca selama kuartal kedua tahun ini. Penurunan harian kedua berturut-turut setelah reli awal minggu menggarisbawahi pengaruh CEO Tesla Elon Musk di antara investor aset digital. Ucapan Elon Musk tentang Bitcoin dan Dogecoin telah mengirim pasar untuk kedua mata uang kripto itu sesekali melonjak dan jatuh dalam dua tahun terakhir.
Efek Elon Musk dan Tesla Memudar, Harga Bitcoin Kembali Menanjak
KONTAN.CO.ID - Harga Bitcoin sempat turun ke level US$ 22.000 menyusul guncangan dari keputusan Tesla milik Elon Musk melepas Bitcoin senilai US$ 936 juta dari neraca selama kuartal kedua tahun ini. Penurunan harian kedua berturut-turut setelah reli awal minggu menggarisbawahi pengaruh CEO Tesla Elon Musk di antara investor aset digital. Ucapan Elon Musk tentang Bitcoin dan Dogecoin telah mengirim pasar untuk kedua mata uang kripto itu sesekali melonjak dan jatuh dalam dua tahun terakhir.