JAKARTA. Pasar saham domestik mempertahankan kenaikan. Pada penutupan transaksi Rabu (30/3), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0,74% ke level 4.816.65. Analis menilai, pergerakan positif indeks saham tak lepas dari langkah pemerintah merilis paket kebijakan ekonomi XI. Di sisi lain, mayoritas indeks bursa utama regional ditutup menghijau. Analis KDB Daewoo Securities Heldy Arifien memperkirakan, efek positif masih tersisa pada perdagangan hari ini (31/3). Sehingga, indeks saham diprediksi kembali menguat.
Efek paket ekonomi dan regional ke IHSG
JAKARTA. Pasar saham domestik mempertahankan kenaikan. Pada penutupan transaksi Rabu (30/3), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0,74% ke level 4.816.65. Analis menilai, pergerakan positif indeks saham tak lepas dari langkah pemerintah merilis paket kebijakan ekonomi XI. Di sisi lain, mayoritas indeks bursa utama regional ditutup menghijau. Analis KDB Daewoo Securities Heldy Arifien memperkirakan, efek positif masih tersisa pada perdagangan hari ini (31/3). Sehingga, indeks saham diprediksi kembali menguat.