KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto (ED) harus kehilangan jabatannya lantaran pamer harta kekayaan. Tak hanya itu, ia pun harus diperiksa instansinya. Inspektur Jenderal (Irjen) Kemenkeu Awan Nurmawan mengatakan, Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) telah melakukan pemeriksaan dan ditemukan bahwa Eko mengakui tak jujur dalam melaporkan Laporan Harta Kekayaan Penyelanggara Negara (LHKPN). Atas klarifikasi tersebut, Eko Darmanto telah dicopot dari jabatannya untuk memudahkan pemeriksaan.
Eko Darmanto, Bekas Kepala Bea Cukai Yogyakarta Mengakui Tak Jujur Lapor LHKPN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto (ED) harus kehilangan jabatannya lantaran pamer harta kekayaan. Tak hanya itu, ia pun harus diperiksa instansinya. Inspektur Jenderal (Irjen) Kemenkeu Awan Nurmawan mengatakan, Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) telah melakukan pemeriksaan dan ditemukan bahwa Eko mengakui tak jujur dalam melaporkan Laporan Harta Kekayaan Penyelanggara Negara (LHKPN). Atas klarifikasi tersebut, Eko Darmanto telah dicopot dari jabatannya untuk memudahkan pemeriksaan.