KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk menahan suku bunga acuan di level 6,00% dalam pertemuan Dewan Gubernur BI November 2023. Ekonom Bank UOB Enrico Tanuwidjaja mengungkapkan, dengan mencermati apa yang disampaikan oleh otoritas moneter, ia meyakini tak akan ada lagi kenaikan suku bunga acuan pada tahun 2023. “Secara retorika, nampaknya, meyakinkan bahwa tidak ada lagi kenaikan suku bunga setidaknya pada bulan Desember 2023,” terang Enrico dalam keterangannya, Kamis (23/11).
Ekonom: Ada Kemungkinan Kenaikan Suku Bunga BI Sebesar 25 bps Pada Tahun 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk menahan suku bunga acuan di level 6,00% dalam pertemuan Dewan Gubernur BI November 2023. Ekonom Bank UOB Enrico Tanuwidjaja mengungkapkan, dengan mencermati apa yang disampaikan oleh otoritas moneter, ia meyakini tak akan ada lagi kenaikan suku bunga acuan pada tahun 2023. “Secara retorika, nampaknya, meyakinkan bahwa tidak ada lagi kenaikan suku bunga setidaknya pada bulan Desember 2023,” terang Enrico dalam keterangannya, Kamis (23/11).