KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Mandiri yakin inflasi Indonesia pada tahun 2023 kembali ke kisaran sasaran Bank Indonesia (BI) yang sebesar 2% hingga 4%. Seperti kita ketahui, pada tahun 2022, inflasi melampaui batas atas target BI dengan bergerak di level 5,51% secara tahunan. Menurut hitungan Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman, inflasi pada akhir tahun 2023 akan bergerak di kisaran 3,60%.
Ekonom Bank Mandiri: Inflasi 2023 Kembali ke Kisaran Sasaran BI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Mandiri yakin inflasi Indonesia pada tahun 2023 kembali ke kisaran sasaran Bank Indonesia (BI) yang sebesar 2% hingga 4%. Seperti kita ketahui, pada tahun 2022, inflasi melampaui batas atas target BI dengan bergerak di level 5,51% secara tahunan. Menurut hitungan Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman, inflasi pada akhir tahun 2023 akan bergerak di kisaran 3,60%.