KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Mandiri meyakini Bank Indonesia (BI) akan menahan suku bunga acuan di level 5,75% dalam Rapat Dewan Gubernur BI Februari 2023. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman menyebut, ini seiring dengan tingkat inflasi yang melandai dan pergerakan rupiah yang stabil. "Inflasi sudah turun. Rupiah cenderung stabil. BI akan tahan suku bunga acuan," ujar Faisal kepada Kontan.co.id, Selasa (14/2).
Ekonom Bank Mandiri Perkirakan BI Akan Tahan Suku Bunga Acuan pada Februari 2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Mandiri meyakini Bank Indonesia (BI) akan menahan suku bunga acuan di level 5,75% dalam Rapat Dewan Gubernur BI Februari 2023. Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman menyebut, ini seiring dengan tingkat inflasi yang melandai dan pergerakan rupiah yang stabil. "Inflasi sudah turun. Rupiah cenderung stabil. BI akan tahan suku bunga acuan," ujar Faisal kepada Kontan.co.id, Selasa (14/2).