KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Bank Mandiri memperkirakan adanya peningkatan harga (inflasi) tipis pada bulan Juli 2021, setelah pada bulan sebelumnya, Indeks Harga Konsumen (IHK) mengalami deflasi. Ekonom Bank Mandiri, Faisal Rachman, memperkirakan, inflasi akan berada di kisaran 0,01% month on month (mom), atau secara tahunan sebesar 1,44% year on year (yoy). Pada bulan Juli 2021, pemerintah menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Darurat dan dilanjutkan PPKM Level 4 yang ini menekan daya beli masyarakat dan menurunkan mobilitas publik.
Ekonom Bank Mandiri perkirakan inflasi Juli 2021 sebesar 0,01% mom
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom Bank Mandiri memperkirakan adanya peningkatan harga (inflasi) tipis pada bulan Juli 2021, setelah pada bulan sebelumnya, Indeks Harga Konsumen (IHK) mengalami deflasi. Ekonom Bank Mandiri, Faisal Rachman, memperkirakan, inflasi akan berada di kisaran 0,01% month on month (mom), atau secara tahunan sebesar 1,44% year on year (yoy). Pada bulan Juli 2021, pemerintah menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Darurat dan dilanjutkan PPKM Level 4 yang ini menekan daya beli masyarakat dan menurunkan mobilitas publik.