KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat utang luar negeri Indonesia pada kuartal kedua 2019 sebesar US$ 391,8 miliar atau tumbuh sebesar 10,1% (yoy). Pertumbuhan ini lebih tinggi dari kuartal pertama 2019 yang hanya sebesar 8,1% (yoy). Selain itu, dalam laporan BI menunjukkan rasio pembayaran utang alias debt to service ratio (DSR) yang pada kuartal kedua 2019 ini naik. Persentase DSR Tier 1 meningkat sebesar 28,48%. Sementara pada kuartal sebelumnya hanya 26,10%. Baca Juga: Sri Mulyani dan Lukman Hakim paling laris dibicarakan netizen
Ekonom Bank Permata: Debt to service ratio naik, secara keseluruhan masih terkendali
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat utang luar negeri Indonesia pada kuartal kedua 2019 sebesar US$ 391,8 miliar atau tumbuh sebesar 10,1% (yoy). Pertumbuhan ini lebih tinggi dari kuartal pertama 2019 yang hanya sebesar 8,1% (yoy). Selain itu, dalam laporan BI menunjukkan rasio pembayaran utang alias debt to service ratio (DSR) yang pada kuartal kedua 2019 ini naik. Persentase DSR Tier 1 meningkat sebesar 28,48%. Sementara pada kuartal sebelumnya hanya 26,10%. Baca Juga: Sri Mulyani dan Lukman Hakim paling laris dibicarakan netizen