KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah Bank Indonesia (BI) untuk menurunkan BI 7-day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 5,50% dipandang Kepala Ekonom BCA David Sumual sebagai hal yang tepat. "Sudah cukup baik, karena ini mungkin memang tindakan pre-emptive di tengah kondisi global dan kondisi ekonomi di Semester I-2019 yang cenderung flat dan stagnan," kata David kepada Kontan.co.id, Kamis (22/8). Hal ini juga dinilai David sebagai pengaruh dari ekspektasi pasar dengan kecenderungan Bank Sentral Amerika (The Fed) yang akan menurunkan suku bunga pada bulan September mendatang. Bahkan kecenderungannya mencapai 90%.
Ekonom BCA nilai langkah BI untuk pangkas suku bunga tepat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Langkah Bank Indonesia (BI) untuk menurunkan BI 7-day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 5,50% dipandang Kepala Ekonom BCA David Sumual sebagai hal yang tepat. "Sudah cukup baik, karena ini mungkin memang tindakan pre-emptive di tengah kondisi global dan kondisi ekonomi di Semester I-2019 yang cenderung flat dan stagnan," kata David kepada Kontan.co.id, Kamis (22/8). Hal ini juga dinilai David sebagai pengaruh dari ekspektasi pasar dengan kecenderungan Bank Sentral Amerika (The Fed) yang akan menurunkan suku bunga pada bulan September mendatang. Bahkan kecenderungannya mencapai 90%.