KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Piter Abdullah, Ekonom Senior Center of Reform on Economics (Core) menilai pernyataan capres Prabowo Subianto yang ingin memisahkan Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup, dan mengembalikannya seperti sebelumnya tidaklah mudah. Sementara klaim capres Joko Widodo tidak sepenuhnya benar tidak ada kebakaran. Menurutnya, untuk memisahkan dua kementerian akan ada konsekuensinya. Seperti halnya terjadi pada pemisahan Kementerian Perindustrian dan Perdagangan. "Di sisi lain, pernyataan Jokowi terkait lingkungan juga tidak sepenuhnya akurat, contohnya saat menyatakan kebakaranlahan gambut sudah bisa diatasi, faktanya kebakaran masih ada meskipun benar terjadi penurunan yang sangat signifikan,"ujarnya kepada Kontan.co.id, Ahad, (17/2).
Ekonom Core: Tak sepenuhnya Jokowi benar tidak ada kebakaran
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Piter Abdullah, Ekonom Senior Center of Reform on Economics (Core) menilai pernyataan capres Prabowo Subianto yang ingin memisahkan Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup, dan mengembalikannya seperti sebelumnya tidaklah mudah. Sementara klaim capres Joko Widodo tidak sepenuhnya benar tidak ada kebakaran. Menurutnya, untuk memisahkan dua kementerian akan ada konsekuensinya. Seperti halnya terjadi pada pemisahan Kementerian Perindustrian dan Perdagangan. "Di sisi lain, pernyataan Jokowi terkait lingkungan juga tidak sepenuhnya akurat, contohnya saat menyatakan kebakaranlahan gambut sudah bisa diatasi, faktanya kebakaran masih ada meskipun benar terjadi penurunan yang sangat signifikan,"ujarnya kepada Kontan.co.id, Ahad, (17/2).