KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah ingin berupaya keras dalam mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun depan. Pemerintah telah menetapkan kalau asumsi pertumbuhan ekonomi 2021 di kisaran 4,5% - 5,5%. Namun, Menteri Keuangan Sri Mulyani bilang kalau pertumbuhan akan diupayakan bergerak di kisaran 5% - 5,5% di tahun depan. Ekonom Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Yusuf Rendy memandang, salah satu upaya yang bisa dilakukan oleh pemerintah dalam menjaga perekonomian tahun depan memang dengan mengakomodasi kebutuhan belanja.
Ekonom: Kunci pertumbuhan tahun depan adalah upaya akomodasi kebutuhan belanja
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah ingin berupaya keras dalam mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun depan. Pemerintah telah menetapkan kalau asumsi pertumbuhan ekonomi 2021 di kisaran 4,5% - 5,5%. Namun, Menteri Keuangan Sri Mulyani bilang kalau pertumbuhan akan diupayakan bergerak di kisaran 5% - 5,5% di tahun depan. Ekonom Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Yusuf Rendy memandang, salah satu upaya yang bisa dilakukan oleh pemerintah dalam menjaga perekonomian tahun depan memang dengan mengakomodasi kebutuhan belanja.