KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja manufaktur Indonesia sudah kembali ke zona ekspansif (zona di atas 50) pada bulan September 2021, setelah gelombang kedua Covid-19 menekan pertumbuhan pada awal kuartal III 2021. IHS Markit mencatat, Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur Indonesia pada September 2021 sebesar 52,2, atau naik dari 43,7 pada bulan sebelumnya. Direktur Center of Economic and Law Studies (CELIOS) Bhima Yudhistira pun optimistis, kinerja manufaktur hingga akhir tahun 2021 tetap berada dalam zona ekspansif.
Ekonom optimistis kinerja manufaktur masih ada di zona ekspansif hingga akhir tahun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja manufaktur Indonesia sudah kembali ke zona ekspansif (zona di atas 50) pada bulan September 2021, setelah gelombang kedua Covid-19 menekan pertumbuhan pada awal kuartal III 2021. IHS Markit mencatat, Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur Indonesia pada September 2021 sebesar 52,2, atau naik dari 43,7 pada bulan sebelumnya. Direktur Center of Economic and Law Studies (CELIOS) Bhima Yudhistira pun optimistis, kinerja manufaktur hingga akhir tahun 2021 tetap berada dalam zona ekspansif.