KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom dari Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Yusuf Rendy Manilet memprediksi surplus neraca perdagangan akan mengalami tren penurunan pada tahun ini. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor termasuk pertumbuhan ekonomi yang relatif lemah dari beberapa pangsa pasar utama ekspor produk Indonesia seperti Tiongkok dan Amerika Serikat (AS). "Di sisi lain harga komoditas juga diperkirakan akan mengalami penurunan seiring dengan perlambatan perekonomian global yang akan terjadi di tahun ini," kata Rendy pada Kontan.co.id, Kamis (4/1).
Ekonom Prediksi Surplus Neraca Perdagangan Tahun Ini Masih Turun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekonom dari Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Yusuf Rendy Manilet memprediksi surplus neraca perdagangan akan mengalami tren penurunan pada tahun ini. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor termasuk pertumbuhan ekonomi yang relatif lemah dari beberapa pangsa pasar utama ekspor produk Indonesia seperti Tiongkok dan Amerika Serikat (AS). "Di sisi lain harga komoditas juga diperkirakan akan mengalami penurunan seiring dengan perlambatan perekonomian global yang akan terjadi di tahun ini," kata Rendy pada Kontan.co.id, Kamis (4/1).