JAKARTA. Setelah mencatatkan pertumbuhan yang melambat di kuartal keempat tahun lalu, produksi industri manufaktur baik besar dan sedang maupun mikro dan kecil kembali mencatatkan pertumbuhan lebih tinggi di kuartal pertama tahun ini. Badan Pusat Statistik (BPS) merilis, produksi industri manufaktur besar dan sedang kuartal pertama 2017 tercatat tumbuh 4,33% year on year (YoY), lebih tinggi dari kuartal sebelumnya yang sebesar 2,1% YoY. Begitu juga dengan produksi industri manufaktur mikro dan kecil yang tumbuh 6,63% YoY, yang juga lebih tinggi dibanding kuartal sebelumnya yang hanya tercatat 4,88% YoY.
Ekonom: Titik balik laju ekonomi nasional dimulai
JAKARTA. Setelah mencatatkan pertumbuhan yang melambat di kuartal keempat tahun lalu, produksi industri manufaktur baik besar dan sedang maupun mikro dan kecil kembali mencatatkan pertumbuhan lebih tinggi di kuartal pertama tahun ini. Badan Pusat Statistik (BPS) merilis, produksi industri manufaktur besar dan sedang kuartal pertama 2017 tercatat tumbuh 4,33% year on year (YoY), lebih tinggi dari kuartal sebelumnya yang sebesar 2,1% YoY. Begitu juga dengan produksi industri manufaktur mikro dan kecil yang tumbuh 6,63% YoY, yang juga lebih tinggi dibanding kuartal sebelumnya yang hanya tercatat 4,88% YoY.