KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menyakini ekonomi tahun ini akan jauh lebih kondusif dibandingkan tahun sebelumnya meskipun pademi Covid-19 belum berakhir dan sedang terjadi konflik geopolitik. Dengan proyeksi ekonomi akan tumbuh di kisaran 4%-5% tahun ini, bank berkode saham BBRI ini menargetkan kredit bisa tumbuh sekitar 9%-11% tahun ini. Penyaluran kredit tetap akan dilakukan dengan prinsip kehati-hatian sehingga rasio kredit bermasalah atau non performing loan/NLP tetap terjaga rendah.
Ekonomi Membaik, BRI Targetkan Kredit Bisa Tumbuh 9%-11% di Tahun 2022
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menyakini ekonomi tahun ini akan jauh lebih kondusif dibandingkan tahun sebelumnya meskipun pademi Covid-19 belum berakhir dan sedang terjadi konflik geopolitik. Dengan proyeksi ekonomi akan tumbuh di kisaran 4%-5% tahun ini, bank berkode saham BBRI ini menargetkan kredit bisa tumbuh sekitar 9%-11% tahun ini. Penyaluran kredit tetap akan dilakukan dengan prinsip kehati-hatian sehingga rasio kredit bermasalah atau non performing loan/NLP tetap terjaga rendah.