KONTAN.CO.ID - LONDON. Harga emas melemah pada hari Senin di tengah memudarnya ekspektasi penurunan suku bunga AS lebih awal pada tahun ini. Sementara fokus pasar mulai beralih ke pertemuan kebijakan Federal Reserve dan data non-farm payrolls AS yang akan dirilis pada minggu ini. Harga emas di pasar spot turun 0,2% menjadi US$ 2,334.20 per ons pada pukul 07.30 GMT. Sedangkan harga emas berjangka AS turun 0,1% menjadi US$ 2,345.90 per ons. “Emas menghadapi beberapa tantangan mengingat kemungkinan penundaan penurunan suku bunga. Namun, jika emas dapat tetap berada di kisaran US$ 2.200-US$ 2.350, maka emas akan berada dalam posisi yang baik untuk memanfaatkan potensi penurunan data makro AS di kuartal mendatang,” kata Tim. Waterer, kepala analis pasar di KCM Trade.
Ekspektasi Penurunan Suku Bunga AS Memudar, Harga Emas Ikut Tertekan
KONTAN.CO.ID - LONDON. Harga emas melemah pada hari Senin di tengah memudarnya ekspektasi penurunan suku bunga AS lebih awal pada tahun ini. Sementara fokus pasar mulai beralih ke pertemuan kebijakan Federal Reserve dan data non-farm payrolls AS yang akan dirilis pada minggu ini. Harga emas di pasar spot turun 0,2% menjadi US$ 2,334.20 per ons pada pukul 07.30 GMT. Sedangkan harga emas berjangka AS turun 0,1% menjadi US$ 2,345.90 per ons. “Emas menghadapi beberapa tantangan mengingat kemungkinan penundaan penurunan suku bunga. Namun, jika emas dapat tetap berada di kisaran US$ 2.200-US$ 2.350, maka emas akan berada dalam posisi yang baik untuk memanfaatkan potensi penurunan data makro AS di kuartal mendatang,” kata Tim. Waterer, kepala analis pasar di KCM Trade.