KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Permata Tbk memperkirakan neraca perdagangan masih akan mengalami surplus pada Maret 2023. Hanya saja, akan mengalami penyusutan surplus pada periode tersebut. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede memperkirakan, suplus neraca perdagangan pada Maret 2023 sebesar US$ 3,88 miliar. Surplus ini lebih rendah dari surplus US$ 5,48 miliar pada bulan sebelumnya. "Pada bulan Maret, surplus perdagangan diperkirakan menurun ke kisaran US$ 3,88 miliar dari sebelumnya US$ 5,48 miliar," ujar Josua kepada Kontan.co.id, Kamis (13/4).
Ekspor Turun, Ekonom Bank Permata Proyeksi Surplus Neraca Dagang Maret 2023 Menyusut
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Permata Tbk memperkirakan neraca perdagangan masih akan mengalami surplus pada Maret 2023. Hanya saja, akan mengalami penyusutan surplus pada periode tersebut. Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede memperkirakan, suplus neraca perdagangan pada Maret 2023 sebesar US$ 3,88 miliar. Surplus ini lebih rendah dari surplus US$ 5,48 miliar pada bulan sebelumnya. "Pada bulan Maret, surplus perdagangan diperkirakan menurun ke kisaran US$ 3,88 miliar dari sebelumnya US$ 5,48 miliar," ujar Josua kepada Kontan.co.id, Kamis (13/4).