KONTAN.CO.ID - JAKARTA. El Salvador, salah satu negara pelopor adopsi kripto, terus melanjutkan program "1 BTC per hari" dengan konsisten membeli kripto meskipun kondisi pasar sedang lesu. Menurut data dari BitInfoCharts, dompet kripto negara tersebut aktif membeli 1 Bitcoin (BTC) setiap hari sejak Maret. Program ini dimulai setelah Presiden Nayib Bukele mengumumkannya pada November 2022 dan kembali ditegaskan pada Maret lalu. El Salvador akan terus membeli 1 BTC per hari hingga pembelian ini tidak lagi memungkinkan dengan mata uang fiat.
El Salvador Lanjutkan Pembelian Bitcoin, Sinyal Aset Digital Jangka Panjang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. El Salvador, salah satu negara pelopor adopsi kripto, terus melanjutkan program "1 BTC per hari" dengan konsisten membeli kripto meskipun kondisi pasar sedang lesu. Menurut data dari BitInfoCharts, dompet kripto negara tersebut aktif membeli 1 Bitcoin (BTC) setiap hari sejak Maret. Program ini dimulai setelah Presiden Nayib Bukele mengumumkannya pada November 2022 dan kembali ditegaskan pada Maret lalu. El Salvador akan terus membeli 1 BTC per hari hingga pembelian ini tidak lagi memungkinkan dengan mata uang fiat.
TAG: