KONTAN.CO.ID - SAN SALVADOR. Pemerintah El Salvador kembali menambahkan 420 bitcoin pada hari Rabu (27/10). Hal tersebut disampaikan Presiden El Salvador Nayib Bukele dalam media sosialnya. Mengutip Reuters, pembelian bitcoin terbaru itu setara hampir US$ 25 juta dengan menggunakan harga patokan saat ini. Ini juga menandai akuisisi cryptocurrency pertama yang dilakukan pemerintah EL Salvador sejak 20 September, saat Bukele mengatakan telah membeli 150 bitcoin. "Ini menunggu lama, tapi sepadan. Kami baru saja membeli 420 bitcoin baru," tulis Bukele dalam media sosialnya.
El Salvador tambah 450 bitcoin senilai US$ 25 juta ke kas negara
KONTAN.CO.ID - SAN SALVADOR. Pemerintah El Salvador kembali menambahkan 420 bitcoin pada hari Rabu (27/10). Hal tersebut disampaikan Presiden El Salvador Nayib Bukele dalam media sosialnya. Mengutip Reuters, pembelian bitcoin terbaru itu setara hampir US$ 25 juta dengan menggunakan harga patokan saat ini. Ini juga menandai akuisisi cryptocurrency pertama yang dilakukan pemerintah EL Salvador sejak 20 September, saat Bukele mengatakan telah membeli 150 bitcoin. "Ini menunggu lama, tapi sepadan. Kami baru saja membeli 420 bitcoin baru," tulis Bukele dalam media sosialnya.