CHICAGO. Emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berakhir naik pada Kamis (Jumat pagi WIB), karena ketidakpastian yang dipicu oleh serangan udara di Yaman mendorong investor beralih ke aset-aset "safe haven". Kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman April naik 7,8 dollar AS, atau 0,65 %, menjadi menetap di 1.204,80 dollar AS per ounce. Ketegangan meningkat di Timur Tengah setelah Arab Saudi dan sekutu Teluk Arab-nya memulai operasi militer di Yaman.
Emas mengkilap di tengah konflik Yaman
CHICAGO. Emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berakhir naik pada Kamis (Jumat pagi WIB), karena ketidakpastian yang dipicu oleh serangan udara di Yaman mendorong investor beralih ke aset-aset "safe haven". Kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman April naik 7,8 dollar AS, atau 0,65 %, menjadi menetap di 1.204,80 dollar AS per ounce. Ketegangan meningkat di Timur Tengah setelah Arab Saudi dan sekutu Teluk Arab-nya memulai operasi militer di Yaman.