JAKARTA. Harga emas sedikit bertenaga di tengah antisipasi pasar pada sejumlah data ekonomi Amerika Serikat (AS). Meski demikian, analis melihat tren negatif emas dalam jangka menengah. Mengutip Bloomberg, Kamis (17/11) pukul 18.00 WIB, harga emas kontrak pengiriman Desember 2016 di Commodity Exchange menguat tipis 0,47% ke level US$ 1.229,6 per ons troi dibanding sehari sebelumnya. Vidi Yuliansyah, Research and Analyst PT Monex Investindo Futures mengatakan, harga emas yang sedikit menguat tidak lepas dari antisipasi pasar menjelang serangkaian rilis data ekonomi Amerika Serikat (AS) malam ini.
Emas menguat menanti serangkaian data AS
JAKARTA. Harga emas sedikit bertenaga di tengah antisipasi pasar pada sejumlah data ekonomi Amerika Serikat (AS). Meski demikian, analis melihat tren negatif emas dalam jangka menengah. Mengutip Bloomberg, Kamis (17/11) pukul 18.00 WIB, harga emas kontrak pengiriman Desember 2016 di Commodity Exchange menguat tipis 0,47% ke level US$ 1.229,6 per ons troi dibanding sehari sebelumnya. Vidi Yuliansyah, Research and Analyst PT Monex Investindo Futures mengatakan, harga emas yang sedikit menguat tidak lepas dari antisipasi pasar menjelang serangkaian rilis data ekonomi Amerika Serikat (AS) malam ini.