KONTAN.CO.ID - Pemulihan dolar menggerus harga emas di pasar Amerika, Senin (11/9). Emas tumbang dari level tertinggi setahun. Mengutip CNBC, emas berjangka untuk pengiriman Desember di Comex-AS ditutup turun 1,2% menjadi US$ 1.335,70 perĀ ons troi, Senin. Pada Jumat lalu, logam mulia bertengger di US$ 1.357,54, level tertinggi sejak Agustus tahun lalu. Di pasar elektronik Asia, Selasa (12/9), harga emas lanjut melemah ke posisi US$ 1.329,6 per ons troi pukul 07.54 WIB.
Emas tumbang dari level terkuat setahun
KONTAN.CO.ID - Pemulihan dolar menggerus harga emas di pasar Amerika, Senin (11/9). Emas tumbang dari level tertinggi setahun. Mengutip CNBC, emas berjangka untuk pengiriman Desember di Comex-AS ditutup turun 1,2% menjadi US$ 1.335,70 perĀ ons troi, Senin. Pada Jumat lalu, logam mulia bertengger di US$ 1.357,54, level tertinggi sejak Agustus tahun lalu. Di pasar elektronik Asia, Selasa (12/9), harga emas lanjut melemah ke posisi US$ 1.329,6 per ons troi pukul 07.54 WIB.