KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak corona virus disease 2019 (Covid-19) terhadap perekonomian membuat semua negara memberikan dukungan fiskal untuk menjaga stabilitas ekonomi. Catatan Kontan.co.id, ada empat negara yang telah menggelontorkan anggaran penanganan Covid-19 lebih dari 10% dari Produk Domestik Bruto (PDB)-nya. Bahkan dua di antaranya adalah negara tetangga. Pertama, Australia yang menganggarkan dukungan fiskal sebanyak 10,9% dari PDB. Ini diperuntukkan bagi social safety net, insentif pajak, subsidi upah, jaminan pinjaman untuk bisnis, penurunan tingkat suku bunga, dan fasilitas peminjaman ke bank.
Empat negara ini beri stimulus 10% dari PDB untuk atasi corona, bagaimana Indonesia?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak corona virus disease 2019 (Covid-19) terhadap perekonomian membuat semua negara memberikan dukungan fiskal untuk menjaga stabilitas ekonomi. Catatan Kontan.co.id, ada empat negara yang telah menggelontorkan anggaran penanganan Covid-19 lebih dari 10% dari Produk Domestik Bruto (PDB)-nya. Bahkan dua di antaranya adalah negara tetangga. Pertama, Australia yang menganggarkan dukungan fiskal sebanyak 10,9% dari PDB. Ini diperuntukkan bagi social safety net, insentif pajak, subsidi upah, jaminan pinjaman untuk bisnis, penurunan tingkat suku bunga, dan fasilitas peminjaman ke bank.