JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Kemaritiman mengklaim, Program Tol Laut yang dijalankan Pemerintahan Jokowi- JK telah berjalan. Menko Kemaritiman dan Sumber Daya Rizal Ramli mengatakan, setidaknya sudah ada enam rute pelayaran yang sudah dilayani program tersebut. Rute pertama, Tanjung Priok- Natuna- Anambas. Kedua, Surabaya- NTT- Rote- Mangapu. Ketiga, Surabaya- Moa- Saumlaki- Dobo- Merauke. Keempat, Makassar- Manokwari- Wasior- Nabire- Biak. Kelima, Surabaya- Wancik- Namlea- Fakfak- Timika. Dan keenam, Makasar- Maluku Utara- Morotai- Tobelo- Ternate.
Ini enam rute Tol Laut yang sudah berjalan
JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Kemaritiman mengklaim, Program Tol Laut yang dijalankan Pemerintahan Jokowi- JK telah berjalan. Menko Kemaritiman dan Sumber Daya Rizal Ramli mengatakan, setidaknya sudah ada enam rute pelayaran yang sudah dilayani program tersebut. Rute pertama, Tanjung Priok- Natuna- Anambas. Kedua, Surabaya- NTT- Rote- Mangapu. Ketiga, Surabaya- Moa- Saumlaki- Dobo- Merauke. Keempat, Makassar- Manokwari- Wasior- Nabire- Biak. Kelima, Surabaya- Wancik- Namlea- Fakfak- Timika. Dan keenam, Makasar- Maluku Utara- Morotai- Tobelo- Ternate.