JAKARTA. Kecenderungan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) untuk bergerak di zona hijau kian menguat. Pola uptrend terus akan terjadi, termasuk untuk akhir pekan ini, (16/5). Senior Research HD Capital Yuganur Wijanarko bilang, selain perbaikan faktor makro, koalisi PDIP dan Golkar menjadi katalis positif utama bagi pergerakan IHSG. Pasar berspekulasi, Jusuf Kalla akan menjadi pasangan calon wakil presiden Jokowi, dan selama ini pasangan tersebut memang diidamkan oleh pelaku pasar.
Era baru IHSG di posisi 5.000 dimulai?
JAKARTA. Kecenderungan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) untuk bergerak di zona hijau kian menguat. Pola uptrend terus akan terjadi, termasuk untuk akhir pekan ini, (16/5). Senior Research HD Capital Yuganur Wijanarko bilang, selain perbaikan faktor makro, koalisi PDIP dan Golkar menjadi katalis positif utama bagi pergerakan IHSG. Pasar berspekulasi, Jusuf Kalla akan menjadi pasangan calon wakil presiden Jokowi, dan selama ini pasangan tersebut memang diidamkan oleh pelaku pasar.