KONTAN.CO.ID - ISTANBUL. Presiden Turki Tayyip Erdogan mengatakan pada hari Senin (18/5/2020) bahwa Turki akan memberlakukan lockdown (penguncian) selama empat hari yang dimulai pada tanggal 23 Mei. Kebijakan ini akan diberlakukan secara nasional sebagai bagian dari upaya untuk mencegah penyebaran virus corona baru selama liburan keagamaan Idul Fitri. Melansir Reuters, masa liburan menandai akhir bulan puasa Ramadan. Biasanya, warga Turki berkumpul dengan keluarga dan teman-teman untuk merayakannya, dan terkadang bepergian ke berbagai kota. Baca Juga: Tuding Suriah langgar gencatan senjata, Erdogan: Damaskus akan alami kerugian besar!
Erdogan umumkan lockdown empat hari di Turki saat libur Idul Fitri
KONTAN.CO.ID - ISTANBUL. Presiden Turki Tayyip Erdogan mengatakan pada hari Senin (18/5/2020) bahwa Turki akan memberlakukan lockdown (penguncian) selama empat hari yang dimulai pada tanggal 23 Mei. Kebijakan ini akan diberlakukan secara nasional sebagai bagian dari upaya untuk mencegah penyebaran virus corona baru selama liburan keagamaan Idul Fitri. Melansir Reuters, masa liburan menandai akhir bulan puasa Ramadan. Biasanya, warga Turki berkumpul dengan keluarga dan teman-teman untuk merayakannya, dan terkadang bepergian ke berbagai kota. Baca Juga: Tuding Suriah langgar gencatan senjata, Erdogan: Damaskus akan alami kerugian besar!