JAKARTA. Lelang Wilayah Kerja (WK) migas yang dilakukan saban tahun oleh pemerintah makin lama makin sedikit diminati investor. Terutama sejak tahun 2015, di mana tidak ada kontrak baru yang ditandatangani dari delapan WK migas yang ditawarkan oleh pemerintah. Pada 2016 lalu, dari 14 kontrak yang ditawarkan juga tidak ada yang masuk ke tahap tandatangan kontrak baru. Tidak heran, tahun ini pemerintah begitu getol menarik investor hulu migas agar mau mengikuti lelang WK migas. Wakil Menteri ESDM, Arcandra Tahar bilang, tahun ini, pemerintah akan lebih pro-aktif dan mengubah pendekatan kepada perusahaan migas agar mau menanamkan dananya di proyek hulu migas Indosneia.
ESDM siapkan tiga jurus pemikat lelang WK migas
JAKARTA. Lelang Wilayah Kerja (WK) migas yang dilakukan saban tahun oleh pemerintah makin lama makin sedikit diminati investor. Terutama sejak tahun 2015, di mana tidak ada kontrak baru yang ditandatangani dari delapan WK migas yang ditawarkan oleh pemerintah. Pada 2016 lalu, dari 14 kontrak yang ditawarkan juga tidak ada yang masuk ke tahap tandatangan kontrak baru. Tidak heran, tahun ini pemerintah begitu getol menarik investor hulu migas agar mau mengikuti lelang WK migas. Wakil Menteri ESDM, Arcandra Tahar bilang, tahun ini, pemerintah akan lebih pro-aktif dan mengubah pendekatan kepada perusahaan migas agar mau menanamkan dananya di proyek hulu migas Indosneia.