KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekspor pertanian Indonesia terus menunjukkan peningkatan meski dilanda pandemi Covid-19. Adapun nilai ekspor pertanian pada tahun 2022 lalu mencapai Rp 658,18 triliun. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan, selama masa Covid-19, sektor pertanian Indonesia terlihat menopang perekonomian negara. Hal itu dibuktikan dari data ekspor pertanian yang terus meningkat sejak 2019. "Ekspor pertanian tahun 2009 dari sekitar Rp 390,16 triliun, kemudian mencapai Rp 658,18 triliun di 2022 lalu," ucap dia dalam acara Agrinnovation Conference 2023 di Menara Mandiri, Rabu (15/3).
Ekspor Pertanian Indonesia Terus Meningkat Saat Pandemi Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ekspor pertanian Indonesia terus menunjukkan peningkatan meski dilanda pandemi Covid-19. Adapun nilai ekspor pertanian pada tahun 2022 lalu mencapai Rp 658,18 triliun. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengatakan, selama masa Covid-19, sektor pertanian Indonesia terlihat menopang perekonomian negara. Hal itu dibuktikan dari data ekspor pertanian yang terus meningkat sejak 2019. "Ekspor pertanian tahun 2009 dari sekitar Rp 390,16 triliun, kemudian mencapai Rp 658,18 triliun di 2022 lalu," ucap dia dalam acara Agrinnovation Conference 2023 di Menara Mandiri, Rabu (15/3).