JAKARTA. Mata uang euro menang kuat dari yen menjelang pengumuman suku bunga Bank Sentral Eropa (ECB). Prospek pengetatan ekonomi Eropa menjadi amunisi penguatan euro.Mengutip Bloomberg, Kamis (9/3) pukul 19.30 WIB, pairing EUR/JPY menanjak 0,48% ke level 121,12 dibanding sehari sebelumnya.Wahyu Tribowo Laksono, Analis PT Central Capital Futures memaparkan, angka inflasi Eropa semakin membaik sehingga mendorong sentimen positif EUR menjelang pertemuan ECB. Mario Draghi akhirnya membuka peluang ECB untuk mulai melakukan normalisasi kebijakan moneter.
EUR/JPY menguat menjelang pengumuman ECB
JAKARTA. Mata uang euro menang kuat dari yen menjelang pengumuman suku bunga Bank Sentral Eropa (ECB). Prospek pengetatan ekonomi Eropa menjadi amunisi penguatan euro.Mengutip Bloomberg, Kamis (9/3) pukul 19.30 WIB, pairing EUR/JPY menanjak 0,48% ke level 121,12 dibanding sehari sebelumnya.Wahyu Tribowo Laksono, Analis PT Central Capital Futures memaparkan, angka inflasi Eropa semakin membaik sehingga mendorong sentimen positif EUR menjelang pertemuan ECB. Mario Draghi akhirnya membuka peluang ECB untuk mulai melakukan normalisasi kebijakan moneter.